Kementerian Keuangan dengan berbangga hati melalui JOB FAIR UNIVERSITAS SEBELAS MARET memberi kesempatan kepada putera-puteri bangsa untuk bergabung dan berkarir melalui Lowongan Kerja Terbaru 2013 :
JADWAL BURSA KERJA UNIVERSITAS SEBELAS MARET
diadakan pada : 20 - 21 Maret 2013
Kelulusan pelamar ditentukan oleh kemampuan/ kompetensi pelamar. Apabila
ada pihak yang menawarkan jasa dengan menjanjikan untuk dapat diterima
menjadi CPNS, maka perbuatan tersebut adalah penipuan, dan Kementerian
Keuangan tidak bertanggung jawab.